Masih ingat dengan si wanita 'Barbie' Valeria Lukyanova? Wanita ini sempat menghebohkan dunia ketika foto-foto dirinya yang sudah dipermak seperti boneka plastik terkenal itu beredar di internet. Dan jika kamu pikir kegilaan itu sudah berakhir sampai di situ, maka kamu salah. Karena ia justru mulai melebarkan pengaruhnya ke orang-orang terdekatnya. Siapa saja?
Mari kita absen satu-persatu.
Mamanya.
cek!
lalu yang ini Kakaknya.
A-ha, not bad...cek!
Hmm...masi ada lagi? Oh! Ternyata Papanya juga.
Ugh, cek! Firasat mulai nggak enak...
Ok, jadi itu tadi...eit! Masi ada... Ini Nn...neneknya Valeria. Dan yang paling kanan temennya Valeria, sama-sama ketularan juga.
Ccccc....cek
Fyuhh... Terakhir, ini foto ketika Valeria sedang duduk bersama Nenek dan.. Oh Sthooop! Jangan bilang...
...Kakeknya?
Ahiiiiee!
Ini baru yang namanya horor abad ke-21! Dan sepertinya tingkat penularan tren mengerikan ini sudah berkembang ke arah yang semakin memprihatinkan. Coba bayangkan jika satu keluarga besar mereka akhirnya dioplas jadi mirip Barbie semua. Saya khawatir fotografer yang memotret foto keluarga besar mereka bakalan kena trauma seumur hidup.
Ya Tuhan... semoga tren ini nggak semakin meluas kemana-mana. Cukup kegilaan ini berakhir di sini, dan jangan diteruskan ke anak-anak mereka...
...
BAM!
OMG. Hiks...mungkin semua sudah terlambat.
sumber : http://www.idbite.com
No comments:
Post a Comment